Kamus Awie

Rabu, 27 Agustus 2008

DRAMA DARI UKM PILAR KOTA AKPER MUHAMMADIYAH MAKASSAR TELAH DIPENTASKAN

Drama dengan judul "DERINGAN TELEPON TERAKHIR"
Buah Karya Produser/Sutradara : Ns. Abdul Haris Awie, S.Kep
Ass Produser : Muammar Qadafy
Ass Sutradara : Eka Keswara
Dengan pemain-pemain :
Anatsri, Eka Keswara, Inez, Mardiyah, dan memperkenalkan aktor pendatang baru Abdul Jalil dan Tawakkal.
Berdasarkan Polling, maka pemain terbaik untuk drama kali ini adalah Tawakkal karena mampu memaksimalkan perannya sebagai orangtua mahasiswa. Drama tersebut dipentaskan digedung mewah Hotel Horison jalan Jend Sudirman Makassar dengan jumlah penonton 800 orang.

Drama ini adalah disukseskan oleh UKM PILAR KOTA Akper Muhammadiyah Makassar yang baru dideklarasikan belum lama ini, bertepatan dengan lounching film "MERANGKAI KEBIMBANGAN DI JALAN BERARAL" Masih buah karya produser/sutradara kesayangan anda.

Langkanya lagi, karena 2 pementasan yang dilakukan tersebut dengan aktor/aktris semuanya dari mahasiswa Akper Muhammadiyah, dilakukan dengan latihan yang singkat. Film pertama hanya dengan 1 minggu, dan yang terakhir, hanya dengan latihan 2 hari, meskipun demikian, pementasan tersebut sukses, setelah melihat antusias peneonton tanggal 25 Agustus 2008

TUNGGU GEBRAKAN DAN KREATIFITAS KAMI BERIKUTNYA


Salam Seni buat adik-adik semua

Jumat, 15 Agustus 2008

NurFaadilah Izzatun Kaishar


Selamat Datang NurFaadilah Izzatun Kaishar. 15 Agustus 2008 01:35

Kamis, 07 Agustus 2008

SELAMAT ATAS PEMBUKAAN PPS AKPER MUHAMMADIYAH MAKASSAR

Bertempat dilapangan Kampus Akper Muhammadiyah Makassar Jln Ratulangi Nomor 101,
Dilaksanakan kegiatan pembukaan PPS tahun 2008 untuk Mahasiswa baru sebanyak 180 orang.

Kegiatan ini berlangsung sukses, sebab pada kampus keperawatan swasta tertua di kawasan timur Indonesia tersebut (Kampus akper Muhammadiyah dibangun tahun 1984) dibuka langsung oleh direktur akper muhammadiyah Makassar (abdul halim, S.Kep) dalam sambutannya menyatakan bahwa selama 24 tahun berdirinya akper muhammadiyah makassar maka pembukaan PPS tahun ini yang paling meriah.

Kegiatan ini juga dihadiri oleh para panitia dan pendamping-pendamping dalam melakukan dampingan terhadap mahasiswa baru.

Sekitar 1000 pasang mata yang menyaksikan acara pembukaan PPS tersebut memberikan tepuk tanagn meriah karena acara ini benar-benar inovatif. Dalam